Dokter Tim Persebaya Jelaskan Kondisi Pemain Saat Bertemu PBR
Editor Bolanet | 25 Oktober 2014 16:32
Dua pilar Persebaya, Greg Nwokolo dan Ricardo Salampessy, dipastikan bakal ambil bagian. Sebab saat dikalahkan Persib Bandung dengan skor, 1-3, Greg absen lantaran cedera lutut.
Sedangkan Salampessy, sudah absen selama lebih sebulan. Selama babak delapan besar, mantan pemain Persipura tersebut belum pernah turun lapangan.
Keduanya sangat ingin bermain lawan PBR. Semangatnya mempercepat proses penyembuhan cedera, terang dokter Tim Persebaya, Nanang Hidayat.
Selain Greg dan Salampessy, dua pemain lain seperti Dedi Kusnandar dan Manahati Lestusen, kemungkinan juga akan tampil. Keduanya juga absen di laga melawan Persib akibat cedera.
Melihat kondisi terakhir, Mungkin hanya Alfin Tuasalamony yang masih absen. Kalau O.K. John, yang mendapat cedera kepala ketika lawan Persib, juga terus membaik, imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52










