Edy Rahmayadi Siapkan Program Pembinaan Suporter
Dimas Ardi Prasetya | 28 Oktober 2016 18:47
Bola.net - -
Banyaknya kasus kekerasan yang terjadi pada suporter sepakbola di Tanah Air membuat Pangkostrad TNI, Letjen siap turun tangan. Jika terpilih menjadi Ketua Umum (Ketum) PSSI, dia akan memberikan pembinaan kepada suporter.
Seperti diketahui, baru-baru ini seorang Bobotoh (suporter Persib Bandung) bernama Muhammad Rovi Arrahman menjadi korban pengeroyokan oleh oknum The Jakmania (pendukung Persija Jakarta) saat dalam perjalanan menuju Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Minggu . Ketika itu, Persib bertanding melawan Persegres Gresik United. Hal itulah yang membuat Letjen Edy Rahmayadi mencetuskan program tersebut.
Saya akan melakukan pembinaan bola kaki secara menyeluruh. Salah satunya membina para suporter, ujar Letjen Edy di Lapangan Tembak, Cilodong, Jumat (28/10).
Bagi Letjen Edy, program pembinaan suporter sangatlah penting untuk menjaga komunikasi dan menjalin silaturahmi. Selain itu, pria 55 tahun ini juga menilai perlu adanya regulasi yang mengatur suporter.
Hal itu perlu dilakukan agar kekerasan dalam sepakbola khususnya suporter tidak terulang kembali, ungkap pria yang juga menjabat sebagai Presiden PS TNI ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26













