Esteban Vizcarra Mulai Latihan Terpisah di Persib
Gia Yuda Pradana | 27 April 2019 17:30
Bola.net - - Esteban Vizcarra belum lama ini menjalani operasi lutut kanan. Gelandang naturalisasi tersebut sudah terlihat bergabung dalam latihan Persib Bandung di Stadion Siliwangi, Jalan Lombok, Bandung, Sabtu (27/4).
Namun pemain kelahiran Argentina itu masih melakukan latihan terpisah dari rekan-rekan setimnya. Dia berlatih di bawah arahan langsung fisioterapi Benidektus Adiprianto.
"Hari ini pertama kali saya gabung ke lapangan dan sudah mulai latihan pelan-pelan," ujar Vizcarra setelah latihan.
Vizcarra merasa kondisinya sudah membaik. Saat ini, dia fokus pada penguatan paha kanan. Harapannya, dia bisa siap untuk kompetisi Liga 1 2019.
Scroll terus ke bawah.
Optimistis
"Kaki saya sudah baik dan sekarang fokus ke penguatan paha kanan. Saya optimistis sebelum Liga mulai sudah benar-benar siap," lanjut Vizcarra.
Jadwal kick-off Liga 1 2019 mundur dari semula 8 Mei menjadi 15 Mei 2019. Hal itu tentu menjadi keuntungan bagi Vizcarra agar lebih siap untuk kembali bermain.
"Untuk saya lebih bagus jadwal kick-off Liga 1 mundur. Saya pikir nanti ketika Liga 1 dimulai, saya sudah bisa bermain dan saya optimistis bisa memperkuat Persib tepat waktu," imbuhnya.
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




