Gede Mundur Dari Persebaya
Editor Bolanet | 31 Januari 2013 21:32
Langkah Gede ini sebagai bukti dari ancamannya pada konsorsium PT Mitra Bola Indonesia (PT MBI) yang tidak menepati janji membayar dana talangan sebesar Rp 9 miliar hingga akhir Januari. Nol besar, hingga saat ini konsorsium belum mencairkan, tegas Gede saat dihubungi Bola.net, Kamis malam (31/1).
Mundurnya Gede ini adalah yang kedua kalinya dalam sebulan ini. Pada 5 Januari lalu, sejatinya ia sudah mengajukan surat pengunduran diri pada konsorsium, buntut dari konfliknya dengan Direktur PT Persebaya Indonesia (PT PI) Cholid Ghoromoah. Saya sudah resmi mundur, tambahnya menegaskan.
Lantas bagaimanakah nasib Persebaya selanjutnya di Indonesian Premier League (IPL)? CEO PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS), Widjajanto, menyerahkan sepenuhnya ada pada konsorsium. Ya bukan wilayah kami (LPIS) lagi. Konsorsium yang menentukan, apakah mereka mengutus Pak Dityo (Pramono) lagi atau menunjuk orang baru, terangnya saat ditanya jika Gede benar-benar mundur beberapa waktu lalu di Bandara Juanda.
Yang memberi mandat Pak Gede kan Pak Dityo dan konsorsium, tutup Widja. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Muncul Rencana Liga 2 Keluar dari PT LIB dan Ganti Dikelola PT LIM
Bola Indonesia 3 Juni 2020, 18:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
-
Prediksi Bayern vs Augsburg 24 Januari 2026
Bundesliga 23 Januari 2026, 18:01
-
Gelandang Timnas Jerman Ini jadi Kandidat Suksesor Casemiro di MU?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:30
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
-
Bermodal Main 4 Bek, MU Diprediksi Bakal Tumbangkan Arsenal di Akhir Pekan Ini!
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:12
-
Prediksi Auxerre vs PSG 24 Januari 2026
Liga Eropa Lain 23 Januari 2026, 17:06
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
-
Waduh! Jamu MU, Satu Pemain Kunci Arsenal Ini bakal Absen?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:51
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







