Gelandang Asia Merapat ke Arema Cronus
Editor Bolanet | 6 September 2016 18:19
Alhamdulillah sudah. InsyaAllah besok ia akan berangkat ke Indonesia, ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
Bisa jadi, besok malam ia sudah tiba di Indonesia, sambungnya.
Walau mengaku sudah resmi mendapatkan pemain bidikannya, manajemen Arema Cronus masih menyimpan rapat identitas pemain tersebut. Mereka mengaku menunggu dulu sampai pemain ini benar-benar menandatangani kontrak di Arema.
Kami akan perkenalkan jika sudah menandatangani kontrak, tutur Ruddy.
Sebelumnya, Arema Cronus mengaku sedang berburu gelandang bertahan pada bursa transfer paruh musim ini. Secara spesifik, mereka mencari gelandang berpaspor negara-negara Australia untuk mengisi slot pemain Asia mereka.
Manajemen Arema Cronus berharap proses bergabungnya gelandang anyar mereka ini bisa berjalan lancar. Mereka juga berharap, usai dikontrak, pemain yang pernah bermain satu klub dengan Victor Igbonefo di Liga Thailand ini, segera disahkan oleh PT Gelora Trisula Semesta (PT GTS) sebagai operator kompetisi.
Mudah-mudahan semuanya lancar dan bisa ikut ke Balikpapan, tandasnya. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Anyar Arema FC dari Eropa
Bola Indonesia 26 April 2021, 18:11 -
Gagal Pinang Alfredo Vera, Arema FC Sepakat dengan Pelatih Asing
Bola Indonesia 26 April 2021, 17:27 -
Soal Izin Kompetisi 2021, Ini Harapan Arema FC
Bola Indonesia 26 April 2021, 17:06 -
Bukan Persipura, Arema FC Akui Diajak Beruji Coba oleh Bali United
Bola Indonesia 23 April 2021, 11:39 -
Alfredo Vera Bertahan di Persiba, Arema FC Tak Risau
Bola Indonesia 23 April 2021, 10:51
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04