Gol ke Gawang Persib Bandung Bikin Supriadi Semakin Percaya Diri
Serafin Unus Pasi | 14 Maret 2023 21:27
Bola.net - Mochammad Supriadi akhirnya bisa mencetak gol perdana bersama Persebaya Surabaya. Dia membobol gawang Persib Bandung pada pekan ke-30 BRI Liga 1 2022/2023.
Ya, gol ke gawang Persib Bandung merupakan yang pertama sejak melakoni debut dengan Persebaya pada 24 September 2019. Sebelumnya, dia hanya mampu menyumbang assist.
Oleh karena itu, gol itu sangat penting bagi Supriadi. Kepercayaan dirinya semakin bertambah untuk terus menambah pundi-pundi golnya bersama Persebaya.
"Tentunya bisa membuat saya lebih percaya diri. Semoga ini menjadi gol pembuka buat saya agar ke depan bisa cetak gol lagi," ungkap Mochammad Supriadi.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Belum Bisa Persembahkan Kemenangan
Sayangnya, gol Supriadi ke gawang Persib Bandung belum bisa membantu timnya bangkit. Karena Persebaya hanya bisa bermain imbang 2-2 di Stadion Gelora Joko Samudro.
Hasil seri tersebut memperpanjang catatan negatif Persebaya. Tim kebanggaan Arek Suroboyo belum merasakan kemenangan dalam lima pertandingan terakhirnya.
"Meski cetak gol tapi belum bisa memenangkan pertandingan jadi belum senang," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









