Hansamu Yama dan Duo Bali United Gabung Bhayangkara FC
Afdholud Dzikry | 21 Desember 2016 10:46Bola.net - - Bek Tim Nasional (Timnas) Indonesia, Hansamu Yama Pranata dipastikan akan bergabung dengan Bhayangkara FC di kompetisi 2017 mendatang. Selain Yama, dua pemain Bali United, Made Wirahadi dan Alsan Sanda juga akan merapat.
Manajemen Bhayangkara FC memastikan bahwa para pemain yang saat ini menjalani pendidikan di Sekolah Polisi Negara (SPN) Mojokerto, maupun yang sudah menjadi polisi aktif, mereka wajib dan harus membela Bhayangkara FC.
Siswa itu termasuk Hansamu dan kawan-kawan. Semuanya dikumpulkan diberikan arahan. Mereka wajib untuk mendukung dan bermain di Bhayangkara sendiri, ungkap AKBP Sumardji, asisten manajer Bhayangkara FC kepada .
Rencananya, lanjut Sumardji, semua pemain yang masih berstatus siswa maupun polisi aktif, akan berkumpul untuk diberi arahan di SPN Mojokerto. Semuanya datang, baik yang siswa maupun polisi aktif. Termasuk yang dari Bali, Made Wirahadi dan Alsan Sanda, imbuhnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 1 November 2025
Bola Indonesia 1 November 2025, 09:58
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persib Bandung 1 November 2025
Bola Indonesia 31 Oktober 2025, 15:40
LATEST UPDATE
-
Sudah Waktunya Liverpool Mencadangkan Mohamed Salah!
Liga Inggris 11 November 2025, 23:57
-
Bocoran dari Fabrizio Romano: AC Milan Incar Striker Strasbourg
Liga Italia 11 November 2025, 22:42
-
Konate Ngaku Sempat Jahili Ekitike di Liverpool, Biar Apa?
Liga Inggris 11 November 2025, 22:20
-
Kenal Neymar Sejak Dulu, Casemiro Maju Pasang Badan!
Piala Dunia 11 November 2025, 20:06
-
Tampil Keren Nggak Cukup, Ini Alasan Kenapa Aroma Tubuh Jadi Senjata Rahasia First Date
Lain Lain 11 November 2025, 20:01
-
Bantah Isu Pengunduran Diri dari Napoli: Antonio Conte itu Pria Sejati!
Liga Italia 11 November 2025, 19:57
-
5 Pemain Kunci Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023, di Mana Mereka Sekarang?
Tim Nasional 11 November 2025, 19:23
-
Krisis di Luar Anfield: Mengapa Liverpool-nya Arne Slot Sangar Rapuh di Laga Tandang?
Liga Inggris 11 November 2025, 18:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01
-
10 Pemain Termuda Sepanjang Sejarah Liga Champions, Ada yang Baru 15 Tahun!
Editorial 11 November 2025, 12:20
-
Inilah Deretan Pemain Bintang yang Bisa Didapat Gratis pada 2026, Sayang Kalau Dilewatkan!
Editorial 10 November 2025, 13:42









