Hanya Imbang di Palembang, Ismed Akui Persija Lengah
Editor Bolanet | 11 Juli 2018 01:10
Pada laga yang dihelat di Stadion Jakabaring, Palembang, Persija berhasil unggul lebih dulu lewat sundulan Ivan Carlos usai memanfaatkan bola rebound tendangan bebas Ismed yang terjadi di masa injury time babak pertama. Namun, Laskar Wong Kito sukses menyamakan kedudukan lewat sundulan Esteban Viscarra pada menit 58.
Macan Kemayoran kemudian kembali unggul lewat gol yang diciptakan Rezaldi Hehanussa pada menit 64. Namun sayangnya, sundulan Esteban Viscarra pada menit 67 kembali berhasil menyamakan kedudukan, dan skor 2-2 berakhir hingga peluit panjang dibunyikan. (fit/pra)
Soroti Kekurangan

Saya ingin katakan, kami bersyukur mendapatkan poin di sini. Kami sempat unggul di babak pertama, dan juga sempat unggul 2-1, namun akhirnya pertandingan berakhir imbang 2-2, ujar Ismed.
Memang ada sedikit kelengahan sehingga Esteban bisa mencetak dua gol di babak kedua, namun kami sudah maksimal dalam pertandingan ini. Alhamdulillah kami bisa mendapatkan poin, yang pasti kami bersyukur dari hasil pertandingan ini, tambah pemain asal Aceh ini.
Peringkat Empat

[initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








