Indra Thohir Akui Ada 15 Menit Rawan
Editor Bolanet | 23 November 2012 01:55
Hal itu berdasarkan gol yang terjadi di menit ke-5 oleh . Penasihat teknik Persib Bandung Indra Thohir menilai kebobolannya gawang Shahar tersebut terjadi ketika para pemain kurang berkonsentrasi.
“Ya itu biasa lah, karena sepakbola itu 15 menit awal dan akhir memang termasuk rawan. Kita harus konsentrasi di dua situasi itu,” ungkap Thohir.
Menurutnya, dari segi lawan sudah memberikan perlawanan. “Tapi, kita lebih melihat konsep bermain kita tadi,” katanya.
Menurut Thohir, dari hasil uji coba terakhir tersebut, yang tujuannya sebagai pemantapan sebelum turun ke turnamen Inter Island Cup (IIC) 2012, tim Persib sudah mengalami peningkatan dalam permainan.
“Saya lihat sudah ada peningkatan dari segi permainan. Keluarnya Supardi yang cedera dapat digantikan Agung dengan cukup baik tadi,” tandasnya. (hug/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27
-
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14
LATEST UPDATE
-
Juventus Amburadul, Begini Komentar Del Piero: Ganti Pelatih Pun Takkan Juara!
Liga Italia 27 Oktober 2025, 13:38
-
3 Pertanyaan untuk Real Madrid usai Menundukkan Barcelona 2-1 di El Clasico
Liga Spanyol 27 Oktober 2025, 13:14
-
Alex Marquez Bangga Jadi 'Pecundang Nomor 1' di MotoGP 2025 Karena Cuma Kalah dari Kakak
Otomotif 27 Oktober 2025, 12:23
-
El Clasico, Gol Bellingham, dan Awan Kontroversi di Bernabeu
Liga Spanyol 27 Oktober 2025, 11:51
-
Lamine Yamal dan Malam Penuh Cemoohan di Santiago Bernabeu
Liga Spanyol 27 Oktober 2025, 11:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56











