Jad Noureddine Tak Kesulitan Adaptasi di Arema FC
Asad Arifin | 4 April 2017 18:53
Bola.net - - Jad Noureddine mengaku senang bergabung dengan Arema FC. Stopper asal Libanon ini menilai tak ada kesulitan yang ia rasakan dalam beradaptasi dengan permainan tim anyarnya.
Menurut Jad, pengalaman musim lalu bermain di kompetisi Indonesia menjadi bekal berharga baginya musim ini. Ia telah mengetahui tipikal permainan klub-klub di Indonesia.
Saya juga paham gaya bermain para pesepakbola di Indonesia, ujar eks penggawa Pusamania Borneo FC tersebut.
Pemain berusia 25 tahun ini mengaku bahwa ada sedikit perbedaan antara gaya bermain di Arema dan klubnya musim lalu. Hal ini, menurut Jad, tak lepas dari gaya bermain yang dibawa sang pelatih. Namun, ia menilai ini bukan sebuah masalah besar.
Sepakbola, di manapun, sama saja. 11 orang melawan 11 orang. Jika ada perbedaan, itu hanya sedikit saja, tuturnya.
Jad sendiri telah bergabung dengan skuat besutan Aji Santoso ini sejak awal pekan lalu. Ia juga telah mengikuti sesi pemusatan latihan yang dihelat timnya di Kompleks Kusuma Agro Batu, Selasa sore ini.
Sementara itu, Jad menyebut hanya ada satu perbedaan mencolok antara Arema FC dan timnya musim lalu. Arema, menurut Jad, merupakan klub dengan ambisi besar untuk menjadi kampiun.
Semua orang di sini ingin menjadi pemenang. Ini perbedaannya, menurut saya, tandasnya. (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
-
Link Nonton Streaming Bali United vs Arema FC - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 12:10
-
Prediksi BRI Super League, Bali United vs Arema FC 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 22:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi RB Leipzig vs Bayern 18 Januari 2026
Bundesliga 17 Januari 2026, 00:30
-
Prediksi Nottm Forest vs Arsenal 18 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 00:30
-
Prediksi Napoli vs Sassuolo 18 Januari 2026
Liga Italia 17 Januari 2026, 00:00
-
Como vs Milan, Adrien Rabiot Bersinar tapi Tetap Rendah Hati
Liga Italia 16 Januari 2026, 22:52
-
Saat Real Madrid Terpuruk, Mbappe Malah Cedera dan Dipastikan Absen Lawan Levante
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 22:36
-
Prediksi Liverpool vs Burnley 17 Januari 2026
Liga Inggris 16 Januari 2026, 22:00
-
Prediksi Chelsea vs Brentford 17 Januari 2026
Liga Inggris 16 Januari 2026, 22:00
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
Gemilang di Laga Como vs Milan, Rabiot Dapat Apresiasi dari Maignan
Liga Italia 16 Januari 2026, 21:24
-
Prediksi Udinese vs Inter 17 Januari 2026
Liga Italia 16 Januari 2026, 21:00
-
Proliga 2026: Medan Falcons Ditumbangkan Bandung bjb Tandamata
Voli 16 Januari 2026, 20:51
-
Prediksi Real Madrid vs Levante 17 Januari 2026
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 20:00
-
Prediksi Man United vs Man City 17 Januari 2026
Liga Inggris 16 Januari 2026, 19:30
-
Galatasaray Ngebet Boyong Youssouf Fofana, Ini Jawaban AC Milan
Liga Italia 16 Januari 2026, 19:04
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
