Jadwal Lengkap dan Klasemen Matchday ke-3 Piala Menpora 2021: Siapa Lolos Perempat Final?
Asad Arifin | 30 Maret 2021 09:32
Bola.net - Jadwal Piala Menpora 2021 yang kini sudah masuk matchday ketiga fase grup. Semua laga di Piala Menpora 2021 akan disiarkan secara langsung Indosiar dan secara live streaming di Vidio.
Mulai Selasa (30/03/2021), rangkaian matchday ketiga Piala Menpora 2021 akan dimulai. Untuk grup yang berisikan empat tim, matchday ketiga sangat krusial untuk menentukan tim-tim yang lolos ke perempat final.
Seperti dari Grup A. Tim kuat Arema FC bakal coba keluar dari lubang sempit saat bersua PSIS Semarang. Kemudian Barito Putera juga memperebutkan satu tiket lolos ke perempat final Piala Menpora 2021 kontra Persikabo yang juga masih berpeluang.
Yuk simak jadwal dan klasemen Piala Menpora 2021 di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal dan Klasemen Grup A

Hasil pertandingan:
21 Maret 2021
- Arema FC Vs Persikabo 1973 1 - 1
- PSIS Semarang Vs Barito Putera 3 - 3
25 Maret 2021
- Persikabo 1973 Vs PSIS Semarang 1-3
- Barito Putera Vs Arema FC 2-1
Jadwal pertandingan:
30 Maret 2021
- Barito Putera Vs Persikabo 1973 Pukul 15.15 WIB
- Arema FC Vs PSIS Semarang Pukul 18.15 WIB
Klasemen:
Jadwal dan Klasemen Grup B

Hasil pertandingan:
22 Maret 2021
- Bhayangkara Solo FC Vs Borneo FC Samarinda 1 - 0
- Persija Jakarta Vs PSM Makassar Pukul 0 - 2
27 Maret 2021
- PSM Makassar Vs Bhayangkara Solo FC 1-1
- Borneo FC Samarinda Vs Persija Jakarta 0-4
Jadwal pertandingan:
31 Maret 2021
- Borneo FC Samarinda Vs PSM Makassar Pukul 15.15 WIB
- Persija Jakarta Vs Bhayangkara Solo FC Pukul 18.15 WIB
Klasemen:
Jadwal dan Klasemen Grup C

Hasil pertandingan:
23 Maret 2021
- Madura United Vs PSS Sleman 2 - 1
- Persebaya Surabaya Vs Persik Kediri 2 - 1
28 Maret 2021
- PSS Sleman Vs Persela Lamongan 0 - 0
- Madura United FC Vs Persebaya Surabaya 1 - 2
Jadwal pertandingan:
1 April 2021
- Persik Kediri Vs PSS Sleman Pukul 15.15 WIB
- Persela Lamongan Vs Madura United Pukul 18.15 WIB
3 April 2021
- Persik Kediri Vs Madura United Pukul 15.15 WIB
- Persebaya Surabaya Vs Persela Lamongan Pukul 18.15 WIB
7 April 2021
- Persela Lamongan Vs Persik Kediri Pukul 15.15 WIB
- PSS Sleman Vs Persebaya Surabaya Pukul 18.15 WIB
Klasemen:
Jadwal dan Klasemen Grup D

Hasil pertandingan:
24 Maret 2021
- Persiraja Banda Aceh Vs Persita Tangerang 3 - 1
- Persib Bandung Vs Bali United 1 - 1
29 Maret 2021
- Bali United Vs Persiraja Banda Aceh 2 - 0
- Persita Tangerang Vs Persib Bandung 1 - 3
Jadwal pertandingan:
2 April 2021
- Persita Tangerang Vs Bali United Pukul 15.15 WIB
- Persib Bandung Vs Persiraja Banda Aceh Pukul 18.15 WIB
Klasemen:
Disadur dari Bola.com (Penulis: Hendry Wibowo, 30 Maret 2021)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Bocoran FIFA Series 2026: Timnas Indonesia vs Bulgaria
Tim Nasional 14 Januari 2026, 22:59
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










