Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 2023/2024 Pekan 29 di Vidio, 13-17 Maret 2024
Serafin Unus Pasi | 12 Maret 2024 19:30
Bola.net - Jadwal pertandingan BRI Liga 1 2023/2024 kini segera memasuki pekan 29 dan bakal berlangsung pada, 13 hingga 17 Maret 2024 mendatang. Seluruh laganya disiarkan langsung melalui layanan OTT Vidio.
BRI Liga 1 2023/2024 telah menyelesaikan pekan 28 dan menyisakan enam pertandingan lagi sebelum memasuki babak championship series. Persaingan di papan atas dan bawah klasemen semakin memanas, menghadirkan laga-laga seru yang tak boleh dilewatkan.
Persija Jakarta harus menelan pil pahit setelah dikalahkan Persib Bandung dengan skor 1-2 di pekan 28. Kekalahan ini membuat peluang Macan Kemayoran untuk lolos ke championship series semakin tipis.
Sementara Persib Bandung, dengan tambahan tiga poin, berhasil naik ke posisi dua klasemen sementara dan menjauh dari kejaran Madura United di posisi kelima.
Enam pertandingan tersisa di BRI Liga 1 2023/2024 bukan hanya tentang perebutan gelar juara, tetapi juga tentang perjuangan tim-tim di papan bawah untuk menghindari degradasi.
Persikabo 1973, Bhayangkara FC, dan Persita Tangerang saat ini berada di zona degradasi. Mereka masih memiliki peluang untuk keluar, namun harus meraih poin penuh di setiap pertandingan.
PSS Sleman dan Arema FC menjadi dua tim yang diincar oleh tim-tim di zona degradasi. Kedua tim ini diprediksi akan menghadapi laga-laga sulit di sisa musim.
Berikut adalah jadwal lengkap dan link siaran langsung BRI Liga 1 2023/2024 pekan 29 yang tayang di layanan OTT Vidio.
Jadwal dan Link Siaran Langsung
Rabu, 13 Maret 2024
20.30 WIB: Persebaya vs Madura United
20.30 WIB: Persita vs Arema FC
Kamis, 14 Maret 2024
20.30 WIB: PSIS vs Persis
20.30 WIB: PSS vs Borneo FC
Jumat, 15 Maret 2024
20.30 WIB: Barito Putera vs PSM
20.30 WIB: Persikabo 1973 vs Persib
Sabtu, 16 Maret 2024
20.30 WIB: Persija vs Persik
20.30 WIB: Bhayangkara vs Dewa United
Minggu, 17 Maret 2024
20.30 WIB: RANS Nusantara vs Bali United
Link jadwal siaran langsung BRI Liga 1 2023/2024 dengan klik tautan di sini.
Nonton BRI Liga 1 di Vidio
Itu dia jadwal dan link streaming BRI Liga 1 2023/2024 untuk pekan 29 minggu ini. Nonton siaran langsung BRI Liga 1 eksklusif hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv mu, bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera download aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket Premier Platinum mulai dari 39 ribu per bulan untuk nonton berbagai macam konten olahraga seru mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Champions sepuasnya bebas iklan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Man Utd vs Man City Malam Ini Live di Vidio - Liga Inggris 2025/2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 10:44
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 17 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 09:39
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








