Jamu Kedah, PBR Turunkan Skuat Terbaik
Editor Bolanet | 23 September 2014 11:01
Saya pasti turunkan pemain terbaik yang kami punya saat ini, Friend, ujar Dejan, pada .
Ini kesempatan kita mencoba strategi untuk persiapkan Delapan Besar nanti, imbuhnya.
Pelita Bandung Raya bakal menjajal Kedah FA dalam laga uji coba. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang Bandung, Selasa (23/09) ini.
Lebih lanjut, Dejan mengaku senang dengan adanya kesempatan bagi timnya untuk beruji coba, terlebih lagi dengan tim papan atas. Menurutnya, hal ini akan membuat anak asuhnya kian terasah menjelang laga Delapan Besar ISL 2014.
Ini juga akan jadi sebuah pengalaman berharga bagi anak-anak muda yang jadi tulang punggung tim ini, tandasnya. (den/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mirisnya Liga Malaysia: Jumlah Penonton Turun Sangat Drastis, Gara-Gara JDT Terlalu OP?
Asia 31 Januari 2025, 10:19
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









