Juara Piala Jenderal Sudirman Jadi Kado Ganda Bagi Shahar Ginanjar
Editor Bolanet | 25 Januari 2016 01:54
Hal itu diutarakannya usai skuat Naga Mekes berhasil mengalahkan Semen Padang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Minggu (24/1) malam. Anak asuh Jafri Sastra itu menang dengan skor, 2-1.
Kemenangan ini bertepatan dengan satu tahun pernikahan saya dengan istri. Selain itu juga hari ini bertepatan dengan satu bulan anak saya, ujar Shahar kepada .
Alhamdulillah saya bisa memberikan kado terbaik untuk keluarga saya, tambahnya.
Sebelumnya, Mitra Kukar sempat tertinggal satu gol lewat gol yang dicetak oleh gelandang Semen Padang, Adi Nugroho. Namun tim kesayangan Mitman itu mampu membalikkan keadaan berkat gol Michael Orah dan Yogi Rahadian.
Intinya pemain tidak pernah mengenal lelah sehingga kami bisa membalikkan keadaan. Alhamdulillah kami bisa membuktikannya di hadapan semua orang, tutupnya. [initial]
(fit/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






