Junaidi Bersyukur Persis Mampu Tahan Imbang Persipasi
Editor Bolanet | 1 April 2012 04:37
Menurut Junaidi, membawa pulang satu poin dari kandang lawan, bukan pekerjaan mudah, sehingga hal ini patut disyukuri.
Beruntung, pemain kami tidak ada yang cedera dalam pertandingan ini. Soal lemahnya barisan depan, memang saya akui. Tapi, untuk ke depannya, saya sudah memiliki strategi untuk memperbaikinya, ujar Junaidi.
Menurutnya, Persis Solo yang hanya membawa 18 pemain diakuinya, tergolong sangat pas-pasan karena absennya pemain pilar seperti playmaker Javier Rocha dan striker Ilham Hasan.
Selain itu, Persis belum dapat memainkan striker anyar, Arnaldo Villalba. Meski sudah mengantongi surat pengesahan, pemain asal Paraguay tersebut belum siap tampil.
“Villalba sengaja tidak kami sertakan dalam laga tandang ini. Sebab, Villalba tengah meningkatkan kondisi fisiknya di Solo,” katanya.
Selama di Solo, Villalba diminta tetap berlatih untuk mengembalikan kondisi fisiknya yang drop usai melakukan penerbangan lebih 20 jam dari Paraguay menuju Indonesia.
Villalba direncanakan tampil saat laga tandang melawan Persik Kediri, Sabtu (07/4). Atau, saat leg kedua Piala Indonesia (PI) melawan tuan rumah PSS Sleman, Selasa (4/4) pekan depan, tuntasnya. (esa/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 15:57
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
-
Link Streaming BRI Super League: Persis Solo vs Persib Bandung, Tayang di Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 14:58
-
Link Streaming BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 13:19
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Dewa United 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:48
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSIM 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:43
-
Nonton Live Streaming Persis Solo vs Persib di Vidio - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:34
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30





