Kalah Telak di Jayapura, Ismed: Kami Harus Instropeksi
Asad Arifin | 19 Oktober 2017 16:43
Bola.net - - Kekalahan telak yang dialami oleh Persija Jakarta dari Persipura Jayapura membuat Ismed Sofyan kecewa. Kapten Persija ini berharap rekan-rekannya bisa segera instrospeksi diri usai mendapat hasil buruk tersebut.
Sebelumnya, Persija berharap bisa mencuri poin dalam lawatannya ke Stadion Mandala pada pekan ke-29 kompetisi Liga 1, Rabu . Akan tetapi, tim berjuluk Macan Kemayoran itu harus kalah dengan skor telak, 3-0.
Kekalahan dengan margin sebesar itu membuat Ismed cukup terkejut. Apalagi musim ini Persija memiliki lini pertahanan paling tangguh di Liga 1.
Sangat kecewa kalah telak kemarin. Kekalahan terbesar musim ini. Itu jadi bahan evaluasi. Baik buat saya pribadi ataupun tim, ujar Ismed, Kamis (19/10/2017).
Usai bertandang ke kandang Persipura, Persija harus menjalani empat pertandingan lagi. Diantaranya melawan Semen Padang, Borneo FC, Persib Bandung, dan terakhir berhadapan dengan Bhayangkara FC.
Ismed lantas meminta semua penggawa Persija segera belajar dari kekalahan melawan Persipura jelang menjalani empat laga tersebut. Sebab, Macan Kemayoran butuh poin sebanyak mungkin agar bisa memenuhi target dari manajemen klub.
Kami harus intropeksi diri. Harus fokus di empat game ke depan. Empat laga lagi butuh poin semoga bisa finis di peringkat lima. Itu harapannya, tutupnya. (fit/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cara dan Link Voting Dukung Rizky Ridho Menangkan FIFA Puskas Award 2025
Bola Indonesia 14 November 2025, 02:57
-
BRI Super League: Musim Hujan dan Dampaknya pada Latihan Persik Kediri
Bola Indonesia 13 November 2025, 17:26
LATEST UPDATE
-
Hasil Georgia vs Spanyol: Menang Meyakinkan, La Roja Tunggu Partai Pemungkas
Piala Dunia 16 November 2025, 02:23
-
Man of the Match Brasil vs Senegal: Casemiro
Piala Dunia 16 November 2025, 01:58
-
Hasil Brasil vs Senegal: Estevao dan Casemiro Bawa Selecao Raih Kemenangan di London
Piala Dunia 16 November 2025, 01:16
-
Hadiri MotoGP Valencia 2025 Tanpa Bisa Balapan, Marc Marquez Merasa Aneh Cuma Bisa Nonton
Otomotif 15 November 2025, 23:16
-
Prediksi Portugal vs Armenia 16 November 2025
Piala Dunia 15 November 2025, 23:09
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 15 November 2025, 21:45
-
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 15 November 2025, 21:45
-
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 15 November 2025, 21:44
-
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Valencia di Ricardo Tormo
Otomotif 15 November 2025, 21:43
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01









