Kemenangan atas Persipura Jadi Modal Persebaya Hadapi Madura United
Serafin Unus Pasi | 3 Agustus 2019 17:54
Bola.net - Bek sekaligus kapten tim Persebaya Surabaya, Ruben Sanadi mensyukuri kemenangan atas Persipura Jayapura, Jumat (2/8). Sebab, kemenangan itu penting bagi Green Force untuk menatap laga selaniutnya.
Yang terdekat, Persebaya akan menjamu Madura United di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (10/8) mendatang.
"Kemenangan ini mengangkat mental kami untuk pertandingan ke depan," kata Ruben Sanadi.
Bagaimana pun, menurut pemain asal Papua, kemenangan menjadi modal penting. Sebab, dalam lima laga sebelumnya Persebaya mengalami paceklik kemenangan.
"Ini menjadi modal penting saya lawan Madura, meskipun tanpa Dutra dan Hansamu," imbuh Ruben.
"Saya sebagai pemain percaya pada teman-teman siapapun yang diturunkan nanti, penting pikir positif, doa bersama, pasti ada hasil yang menanti kami," tegasnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Tetap Rendah Hati
Sehingga Ruben meminta anak asuhnya untuk tidak berlebihan merayakan kemenangan atas Persipura. Karena perjalanan masih panjang, dan perbaikan tetap harus dilakukan.
"Saya nanti akan pesan ke teman-teman, kami harus rendah hati, perjalanan masih panjang, kami harus belajar terus," Ruben menambahkan.
"Bukan berarti kami tidak belajar, evaluasi pribadi terus, pertandingan ke depan masih panjang," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Michael Carrick Bidik Dua Gelandang untuk Perkuat Manchester United
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:15
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




