Kemenpora Minta Bonek Taat Aturan
Asad Arifin | 9 November 2016 18:11
Bola.net - - Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) meminta kepada Bonek agar mematuhi aturan. Hal itu menyusul keputusan PSSI yang menegaskan bahwa Persebaya Surabaya tidak memiliki hak suara pada Kongres Pemilihan di Hotel Mercure Ancol, Jakarta Utara, Kamis besok.
Seperti diketahui, ratusan Bonek telah tiba di Ibukota untuk melakukan aksi Gruduk Jakarta Jilid 2, Rabu (9/11). Selain mengawal kongres yang akan memulihkan status Persebaya, mereka juga sebelumnya menuntut Persebaya untuk memiliki hak suara atau sebagai voter.
Namun, PSSI sudah menegaskan tidak bisa melakukan hal itu karena sesuai aturan. Bahwa voter di kongres 10 November berdasarkan voter saat Kongres Surabaya tahun 2015.
Kalau kami agak ketat memang, kami khawatir apa yang diminta Bonek dalam selembar kertas pernyataan itu diabaikan PSSI karena nanti kami yang akan repot juga, ujar Deputi IV Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga Kemenpora, Gatot S Dewa Broto usai melakukan pertemuan dengan perwakilan Bonek di Stasiun Senen, Jakarta, Rabu (9/11).
Makanya tadi kami sampaikan pada rekan-rekan Bonek jika Persebaya belum punya hak vote, itu wajar karena mekanisme tata tertibnya memang itu. Kalau bukan kita yang mentaati peraturan itu siapa lagi, tambahnya. (fit/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sepakat Satu Suara! Cabor dan Pemerintah Kunci Target 80 Emas SEA Games 2025
Olahraga Lain-Lain 5 Desember 2025, 17:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











