Kennedy dan Rudy Dibidik Arema, Mahmudiana Legowo
Editor Bolanet | 17 Desember 2014 14:20
Layak kalau Kennedy dan Rudy diminati klub lain. Mereka memang tampil bagus sekali sepanjang musim lalu, ujar Mahmudiana, pada Bola.net
Tak ada masalah dengan hal ini. Toh, hal ini sudah sering terjadi, sambungnya.
Sebelumnya, dua penggawa andalan Persiwa, Sengbah Kennedy dan Ablode Yao Rudy melakoni trial di Arema Cronus. Apabila sampai akhir pekan ini mereka mampu memikat tim pelatih Arema, dua penggawa asal Liberia ini dipastikan bakal meninggalkan Persiwa.
Bagi Persiwa, dua pemain ini bisa dikatakan sebagai tulang punggung yang membawa tim ini promosi ke Indonesia Super League 2015 mendatang. Rudy merupakan pencetak gol terbanyak Divisi Utama 2014. Sementara, penampilan apik Kennedy diganjar gelar pemain terbaik Divisi Utama 2014.
Mahmudiana sendiri mengaku tak khawatir ihwal kekuatan timnya di kompetisi mendatang jika Kennedy dan Rudy hengkang. Menurutnya, mereka tak akan kekurangan pemain.
Banyak talenta yang kita miliki. Mereka yang akan kita maksimalkan, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiwa Ingin Klub Divisi Utama Lebih Diperhatikan
Bola Indonesia 6 Januari 2017, 14:12
-
Setahun Kompetisi, Persiwa Habiskan Rp 3 Miliar Untuk Transportasi
Bola Indonesia 22 April 2016, 14:48
-
Terkendala Sponsor, Persiwa Absen di ISC
Bola Indonesia 22 April 2016, 13:08
-
PSSI Legowo ISL Tak Digelar Musim Ini
Bola Indonesia 15 April 2016, 09:36
-
Demi Gulirkan Kompetisi, PSSI Sudah Surati Kapolri
Bola Indonesia 22 Maret 2016, 11:45
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









