Kiper Electric PLN Bicara Soal Pengalaman Sebagai Kapten
Editor Bolanet | 7 Februari 2016 18:10
Meski pada 2012 lalu, Tely pernah mengemban ban kapten untuk tim Brilyan Sport Makassar. Namun, tentu ada perbedaan mencolok antara kedua tim tersebut.
Kalau sebelumnya saya menjadi kapten untuk klub kecil, otomatis perbedaannya dari tekanan. Di Electric PLN tekanan lebih banyak, ujar Tely kepada di Gor C-Tra Arena, Bandung, Minggu (7/2).
Penjaga gawang asal Bogor itu mengaku bahwa ia punya cara sendiri untuk lepas dari tekanan tersebut. Berbagi pengalaman dengan seniornya, menjadi hal yang sering dilakukan Tely.
Tidak ada perasaan gugup, saya pribadi lebih banyak belajar dari pengalaman temen-temen saya yang sering jadi kapten, ungkapnya.
Menatap musim kompetisi 2016 ini, ELectric PLN sendiri diisi oleh para pemain baru. Sebagai kapten, tentu Tely dituntut untuk bisa menyatukan tim.
Di tim ini banyak pemain yang berasal dari berbagai kota di Indonesia, saya pribadi mencoba untuk masuk ke semuanya. Kuncinya saya harus bisa berbaur dengan tim, beber Tely. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Futsal Indonesia Juara Piala AFF U-16: Dramatis, Tekuk Thailand 4-3 di Final!
Tim Nasional 29 Desember 2025, 18:20
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Thailand di MNCTV - Futsal SEA Games 2025
Tim Nasional 19 Desember 2025, 16:07
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




