Klasemen Pekan Kedua Liga 1: PSM Makassar Ada di Puncak
Asad Arifin | 2 April 2018 22:34
Bola.net - - Laga antara PS Tira melawan Madura United jadi laga terakhir di pekan kedua Go-jek Liga 1 bersama Bukalapak. Pada pekan kedua ini, terjadi pergeseran komposisi klub yang ada di puncak klasemen dibanding pekan pertama.
Menyusul kekalahan atas PS Tira dengan skor 1-0, Madura United harus rela kehilangan posisi puncak klasemen. Laskar Sape Kerrap kini harus puas dengan posisi ke-10 dengan meraih tiga poin. Lalu, PS Tira naik ke posisi ke-7 klasemen dengan empat poin.
Posisi puncak klasemen menjadi milik PSM Makassar dengan mengumpulkan enam poin. Pada pekan kedua ini, Juku Eja meraih kemenangan penting dari laga tandang di Stadion Marora melawan Peseru Serui. PSM menang 0-1 dari gol Ferdinand Sinaga.
PSM pun menjadi satu-satunya tim yang selalu meraih kemenangan pada dua pekan yang sudah digelar.
Posisi mengecewakan harus diterima oleh Arema FC dan Persib Bandung. Singo Edan berada di posisi ke-13 klasemen dengan satu poin. Dengan jumlah poin yang sama, Persib ada di posisi ke-15. Satu strip di atas zona degradasi.
Tiga tim yang berada di posisi terbawah ditempati oleh Perseru, PSMS Medan dan PSIS Semarang. Berikut adalah klasemen selengkapnya:
Well, kira-kira apakah PSM mampu bertahan di posisi puncak klasemen dan bertahan dengan rekor kemenangan beruntun? Simak lanjutan Liga 1 pekan ketiga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







