KLB Sudah Pasti, Kelompok 85 Tak Mau Lagi Bicara Batas Waktu
Editor Bolanet | 18 Juni 2016 14:50
Sebelumnya, K85 memberikan tenggat waktu kepada PSSI untuk menggelar KLB paling telat hari ini, 18 Juni 2016.
Tanya saja PSSI, kan tidak bagus kalau kami yang jawab, ujar Sekretaris Jenderal (Sekjen) K 85, Budiman Dalimunthe saat dihubungi , Sabtu (18/6).
Kami sudah tidak perlu riweh-riweh lagi. Kalau kelompok 85 santai saja, KLB kan sudah pasti, tambahnya.
Beberapa waktu lalu, K 85 mengancam akan mengirimkan surat ke FIFA jika permintaan KLB tidak terlaksana hingga tenggat waktu yang diberikan. Sehingga, FIFA akan menindaklanjuti keinginan mereka dengan menurunkan tim normalisasi ke Indonesia dan nantinya waktu diselenggarakannya KLB akan ditentukan oleh FIFA.
Namun, saat ditanya apakah surat tersebut sudah dikirim ke FIFA, K 85 enggan menjawab.
Ya tanya saja ke PSSI, kan induk organisasi kami PSSI. Notifikasi FIFAnya juga ke PSSI walaupun kami tahu, cuma tidak pantas kalau kami yang menyebutkan, tutup Budiman. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








