Kompetisi Disetop, Bhayangkara FC Kehilangan Sponsor?
Serafin Unus Pasi | 6 April 2020 19:18
Bola.net - Kompetisi Shopee Liga 1 2020 saat ini tengah disetop PSSI hingga batas waktu yang belum ditentukan. Kebijakan itu diambil federasi untuk mengantisipasi penyebaran virus corona.
Pemberhentian sementara kompetisi tentu berimbas terhadap klub-klub peserta. Satu di antaranya mengenai partnership antara tim dengan sponsor.
Hal itu pun diakui oleh Chief Operating Officer (COO) Bhayangkara FC, Sumardji. Oleh sebab itu, pihaknya bersama dengan sponsor akan terus memantau perkembangan yang ada sebelum mengambil keputusan.
"Ya, ini jadi masalah dengan kondisi saat ini. Kami menjalin kerja sama dengan beberapa sponsor dan juga tentu itu berdampak," ujar Sumardji.
"Jadi nanti akan ada pembicaraan dengan sponsor. Tentu, ada pertimbangan juga dengan sponsor dan melihat nanti kepastian kompetisi. Apakah lanjut atau bagaimana," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Imbas Kompetisi Disetop
Pemberhentian sementara Shopee Liga 1 musim ini juga berimbas terhadap pemain, pelatih, dan ofisial tim. Sebab, PSSI memperbolehkan klub membayar gaji maksimal 25 persen dari kontrak yang telah disepakati.
Tak hanya itu, perangkat pertandingan juga ikut jadi korban. Sebab selama kompetisi libur, mereka tak mendapat gaji.
Setiap wasit memang dibayar per pertandingan. Pada musim lalu, mereka menerima upah sebesar Rp5 juta setiap kali memimpin laga.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








