Kompetisi Runyam, Evan Dimas Pilih Main Tarkam
Editor Bolanet | 24 Juni 2015 14:54
Sinyal keikutsertaan Evan Dimas pada Liga Ramadan Makassar muncul dari status Blackberry Messenger (BBM) eks kapten Timnas U-19 itu. Evan menulis, Alhamdulillah Makassar. Sayang ketika dikonfirmasi baik lewat BBM maupun telepon, pesepakbola asli Surabaya ini tak merespon.
Terpisah, pelatih Persebaya, Ibnu Grahan membenarkan kabar tersebut. Awalnya, Ibnu bertanya mengapa status Evan berkaitan dengan Makassar. Sebab keikutsertaan Evan di Makassar ternyata tanpa izin terlebih dulu dari pelatih berkumis tebal itu.
Saya tanya di BBM. Dia bilang kalau ikut Liga Ramadan, beber Ibnu. Ibnu juga mengingatkan agar Evan maupun pemain lain yang ikut tarkam bisa menjaga diri. Kabarnya, Evan akan bergabung dengan Nahusam FC. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









