KONI Jatim Siap Gugat Tono Suratman
Editor Bolanet | 15 September 2012 13:20
Kami akan segera menggugat Tono Suratman atas adanya intervensi terhadap keputusan Dewan Hakim yang telah mendiskualifikasi tim Jabar, kata Muhammad Makruf selaku anggota Komisi Hukum KONI Jatim dalam jumpa pers di Media Center Rumbai Pekanbaru, Jumat.
Ia menegaskan gugatan perdata itu akan dilaksanakan di pengadilan di Jakarta. Kalau tidak ada halangan, Senin (17/9) gugatan akan diajukan ke pengadilan di Jakarta, jelasnya.
Makruf mengakui tindakan yang dilakukan Tono Suratman merupakan tindakan yang salah dan suatu bentuk intervensi. Dewan Hakim sebelum mendiskualifikasi tim sepakbola Jabar setelah dianggap melanggar administrasi.
Ada beberapa yang kami mohonkan. Salah satunya yakni Kami meminta Dewan Hakim untuk melakukan beberapa hal. Pertama bahwa keputusan Dewan Hakim mutlak dan mengikat tidak bisa diganggu gugat oleh pihak manapun, tegas Makruf.
Kemudian Makruf meminta panitia mengabaikan permintaan Tono Suratman yang terang-terang dianggap mengintervensi kebijakan dewan hakim. Kami juga meminta agar diskualifikasi Jabar tetap dilaksanakan sesuai dengan keputusan dewan hakim sebelumnya, katanya.
Untuk diketahui, kata dia, kontingen Jatim juga mengalami nasib yang sama seperti Jabar (diskualifikasi) di cabang olahraga menembak.
Kemudian lagi-lagi ada intervensi dari Ketua KONI Pusat. Untuk itu kami sudah bertekad bulat untuk menggugat Tono Suratman, tutupnya. (ant/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karena Sebuah Tekel, Pesepakbola Ini Akhirnya Dipenjara 2,5 Tahun
Bolatainment 10 Oktober 2019, 00:15
-
Penting! Inilah 4 Manfaat Bermain Sepak Bola bagi Pria dan Wanita
Bolatainment 4 Oktober 2019, 04:19
-
Meski Melelahkan, Korea Selatan Siap Atasi Grup E Asian Games 2018
Asia 27 Juli 2018, 14:11
-
Pengundian Ulang Sepakbola Asian Games 2018 Tidak Dilakukan Menyeluruh
Tim Nasional 25 Juli 2018, 10:29
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


