La Nyalla Tampik Terlibat di Insiden Pembacokan Andie Peci
Editor Bolanet | 16 April 2013 14:59
Kok saya yang dituduh? ujar La Nyalla, sembari tersenyum, pada , Selasa (16/04).
Kalau berani nuduh saya, jangan hanya di dunia maya. Yang jelas, kalau memang menuduh saya, akan saya tuntut. Negara kita adalah negara hukum. Karena itu, serahkan saja semuanya pada pihak berwenang, sambung pria yang juga merupakan anggota Komite Eksekutif PSSI ini.
Lebih lanjut, La Nyalla justru mengutuk tindakan pembacokan pada Andie Peci ini. Menurutnya, aksi Andie Peci yang memimpin demonstrasi Bonek, tak perlu disikapi dengan berlebihan, termasuk insiden pembacokan ini.
Saya mengecam tindakan anarkis ini. Kalau ada orang mau demo ya biarin aja, tandasnya.
Sebelumnya, sempat tersiar kabar bahwa La Nyalla terkait di dalam insiden yang menimpa Andie Peci. Menurut kabar yang beredar itu, insiden ini tak lepas dari vokalnya Andi kala memimpin demonstrasi Bonek, Senin (15/04) siang sebelumnya. [initial]
Andie Peci yang menjadi korban pembacokan. © Fajar Rahman
(den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
La Nyalla Bersuara Jelang Kongres Pemilihan PSSI
Bola Indonesia 15 Oktober 2019, 12:02
-
La Nyalla Lolos Seleksi Awal, Berikut Daftar Sementara Calon Ketua Umum PSSI
Bola Indonesia 10 Oktober 2019, 20:33
-
Termasuk La Nyalla, Berikut 10 Bakal Calon Ketua Umum PSSI
Bola Indonesia 4 Oktober 2019, 19:48
-
Kejutan! La Nyalla Masuk Daftar Calon Ketua Umum PSSI
Bola Indonesia 2 Oktober 2019, 18:20
-
Kata La Nyalla, Penunjukan Gusti Randa jadi Ketua Umum Salahi Statuta PSSI
Bola Indonesia 21 Maret 2019, 15:12
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







