Ladeni Arema Cronus, Persija Jaga Ritme
Editor Bolanet | 16 April 2016 12:17
Yang pasti, uji coba ini untuk menjaga ritme. Kita sudah bersiap mulai Piala Presiden, Jenderal Soedirman, sampai Piala Bhayangkara, untuk menghadapi ISC kita jaga ritme permainan, ujar Asisten Pelatih Persija Jakarta, Jan Saragih.
Menjaga ritme ini penting agar kita bisa tetap dalam jalur yang benar menghadapi ISC, sambungnya.
Persija sendiri bakal menghadapi Arema Cronus dalam sebuah laga uji coba jelang bergulirnya Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Sabtu (16/04) sore.
Sementara itu, Jan menyebut ada beberapa hal yang akan dilakukan timnya pada laga uji coba sore ini. Mereka mengisyaratkan bakal memberi kesempatan seluruh pemainnya untuk tampil.
Kita akan lihat semua pemain kita. Yang pasti, semua pemain kita harus merasakan suasana pertandingan, tandasnya.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










