Lawan Arema FC, Osvaldo Tak Jadi Prioritas Starter Persebaya
Gia Yuda Pradana | 6 Mei 2018 03:53
Bola.net - - Winger Persebaya Surabaya, Osvaldo Haay sudah kembali gabung tim setelah membela Timnas U-23 pada ajang Anniversary Cup 2018. Ia langsung mengikuti persiapan melawan Arema FC pada pekan ketujuh Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak, Minggu (6/5).
Namun nampaknya Osvaldo tidak akan menjadi prioritas dalam penentuan starter Persebaya meskipun kondisinya cukup bagus. Sebab pelatih akan mengutamakan pemain yang sudah lebih lama bersama tim.
Saya lihat dia [Osvaldo] kondisinya bagus tapi saya harus lihat mungkin siapa yang sudah latihan sama kita lebih bagus, ungkap Pelatih Persebaya, Angel Alfredo Vera.
Di posisi winger, memang ada beberapa pemain yang punya kualitas bagus dan bisa menjadi pilihan. Mulai dari Irfan Jaya, Ferinando Pahabol hingga Oktafianus Fernando yang selama ini sudah sering mendapat kepercayaan tim pelatih.
Tapi saya masih pikir kalau dia paling tidak bisa masuk cadangan, imbuh juru taktik berpaspor Argentina ini.
Namun siapa pun yang diturunkan, mantan pelatih Persipura Jayapura ini memastikan bahwa Persebaya akan tetap menerapkan sistem permainan yang sudah menjadi karakter tim dengan harapan bisa mendapatkan poin penuh di kandang.
Kita tahu ini akan ada tensi tinggi tapi kita harus main seperti kita main biasa. Di lapangan kita lebih fokus dan pikir bagaimana kita bisa memenangkan pertandingan, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
2 Kunci PSIM Bersaing di Papan Atas BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 22 Januari 2026, 20:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
-
Prediksi Bayern vs Augsburg 24 Januari 2026
Bundesliga 23 Januari 2026, 18:01
-
Gelandang Timnas Jerman Ini jadi Kandidat Suksesor Casemiro di MU?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:30
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








