Liestiadi: Skuat Gresik United Sudah Komplet
Editor Bolanet | 26 Februari 2015 15:39
Meski mengaku masih memiliki pekerjaan, pelatih Laskar Joko Samudro, menegaskan pekerjaan tersebut bukanlah menambah pemain baru, karena ia merasa skuatnya sudah komplet.
Kekuatan Gresik United sudah mencukupi, sehingga bukan lagi soal penambahan pemain. Selama penundaan kompetisi ini, kami tidak lagi memikirkan penambahan pemain. Semua posisi relatif sudah tercukupi, terang Liestiadi.
Kompletnya skuat Gresik United juga diakibatkan masuknya beberapa nama anyar. Terbaru, mereka mendatangkan bomber asing yang sudah malang melintang di Indonesia, Herman Dzumafo.
Karena itu menurut Liestiadi, tugas tim pelatih saat ini hanyalah menjaga konsentrasi para pemainnya selama masa penundaan kompetisi ini. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Pelatih Gresik United: Semoga Ada Hikmah Dari Penundaan ISL
- Gresik United Bakal Adakan Evaluasi Rutin
- Depak Gama, Gresik United Pilih Dzumafo
- 'Kisruh ISL, BOPI dan PT Liga Indonesia Harus Duduk Bersama'
- PT LI Minta Tiga Klub ISL Tingkatkan Penerangan
- Batal Kontra Gresik United, Arema Tetap Gelar Uji Coba
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Coret Mantan Bomber Timnas Indonesia U-19
Bola Indonesia 2 Agustus 2022, 13:48
-
BRI Liga 1 2021/2022: Persikabo 1973 Bidik Poin pada Laga Kontra Arema FC
Bola Indonesia 24 Maret 2022, 04:23
-
Hadapi Arema FC, Persikabo 1973 Belajar dari Laga Kontra Persija Jakarta
Bola Indonesia 23 Maret 2022, 18:53
-
Persija Hat-trick Kalah, Persikabo Tak Mau Ikut Pusing Memikirkannya
Bola Indonesia 12 Maret 2022, 21:12
-
BRI Liga 1 2021/2022: Amunisi Menipis, Persikabo Akui Dipaksa Lawan Bali United
Bola Indonesia 3 Februari 2022, 19:12
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






