Lima Klub ISL Belum Ikuti Verifikasi Keuangan
Editor Bolanet | 29 Desember 2014 13:26
Adapun empat klub tersebut, di antaranya berasal dari Papua, yakni Persipura Jayapura, Persiram Raja Ampat, Perseru Serui, dan Persiwa Wamena. Sedangkan satu klub lainnya adalah Persik Kediri.
CEO PT Liga Indonesia yang juga Sekjen PSSI, Joko Driyono mengatakan bahwa kelima klub tersebut masih ditunggu dan akan diundang lagi pada 7 Januari.
Dalam verifikasi keuangan, klub calon peserta ISL harus menunjukkan laporan keuangan termasuk penyelesaian hak pemain. Klub juga harus memberikan proyeksi keuangan di musim 2015, ujar Jokdri.
Jokdri menambahkan, turnamen Piala Indonesia dipastikan bakal digulirkan pada awal Maret 2015. Klub-klub ISL akan mendapatkan ujian dari tim Divisi Utama, dan Liga Amatir.
Sejauh ini, terdapat sebanyak 20 klub ISL, 58 klub Divisi Utama, dan 18 klub Liga Nusantara yang direncanakan mengikuti ajang Piala Indonesia 2015.
Saat ini, termasuk formatnya masih terus disiapkan. PI akan seperti FA Cup, turnamen di Inggris. Hanya saja, ada sedikit modifikasi, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Nonton Streaming Persik vs Persib Hari Ini - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 15:51
-
Persik vs Persib: Bojan Hodak Pede Bisa Menang, Beckham Putra Tak Gentar
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 13:15
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











