Lima Pemain Absen di Latihan Persebaya
Editor Bolanet | 24 Februari 2015 17:10
Lima pemain yang tak nampak pada sesi berlatih Persebaya sore ini adalah Ilham Udin, Jandri Pitoy, Zulfiandi, Fauzan Jamal, Roberto Alviz. Belum ada keterangan resmi mengenai alasan ketidak hadiran lima pemain ini.
Latihan sore ini adalah yang pertama setelah libur tiga hari. Dua nama datang terlambat, yakni Munhar dan Otavio Dutra. Sedangkan dua pemain yang menjalani latihan terpisah adalah Dany Saputra dan Bima Ragil.
Sesi berlatih sore ini juga diikuti tiga pemain seleksi. Mereka adalah Rudi Widodo, Emile Mbamba dan satu pemain dari Korea Selatan yang belum diketahui namanya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
-
Tempat Menonton Persebaya vs Borneo: Tayang di Mana?
Bola Indonesia 20 Desember 2025, 11:14
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya Surabaya vs Borneo FC 20 Desember 2025
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 18:29
LATEST UPDATE
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
-
McTominay Pasang Badan: Napoli Pincang, Coba Inter Milan Main Tanpa Lautaro!
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:05
-
Debut Manis Rosenior: Chelsea Pesta Gol, Tapi Itu Baru Awal
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:00
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55







