Live Streaming Piala Presiden 2018: Sriwijaya FC vs Arema FC
Serafin Unus Pasi | 4 Februari 2018 12:47
Bola.net - - Sebuah partai seru akan tersaji di ajang Piala Presiden 2018 nanti malam. Juara bertahan, Piala Presiden Arema FC akan menantang tim kuat asal Palembang, Sriwijaya FC di Stadion Manahan Solo.
Sebagai juara bertahan, langkah Arema FC di Piala Presiden 2018 ini cukup berat. Mereka berhasil keluar sebagai juara Grup E setelah meraih 2 hasil seri dan 1 kemenangan di fase grup, mengungguli juara Liga 1 musim lalu Bhayangkara FC.
Di babak 8 besar ini, Arema akan menghadapi rakasasa Sumatera, Sriwijaya FC. Perjalanan Laskar Wong Kito di fase grup tergolong cukup berat, mereka kalah di pertandingan pertama melawan Persib Bandung namun mereka sukses mencuri kemenangan kontra PSM Makassar dan PSMS Medan sehingga mereka berhasil lolos ke babak 8 besar sebagai juara grup A.
Pertemuan antara Arema dan Sriwijaya FC di babak 8 besar Piala Presiden ini sudah hampir seperti tradisi. Pasalnya sudah tiga tahun beruntun kedua tim saling jumpa di babak 8 besar, di mana tahun lalu Arema berhasil mengalahkan Sriwijaya dan sukses menjuarai kompetisi pra musim ini.
Namun di sisi lain, Sriwijaya saat ini bukanlah tim yang bisa dianggap sebelah mata. Di bawah asuhan tangan dingin pelatih kepala baru mereka, Rahmad Darmawan, Laskar Wong Kito ini siap untuk membalaskan dendam kepada Arema FC di Stadion Manahan nanti malam.
Siaran Langsung Piala Presiden 2018:
Pertandingan antara Sriwijaya FC melawan Arema FC ini akan disiarkan langsung di Indosiar pada pukul 19.30 WIB. Pertandingan ini juga bisa Bolaneters saksikan di link streaming di bawah ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Napoli vs Parma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 14 Januari 2026, 17:30
-
Live Streaming Newcastle vs Man City - Link Nonton Carabao Cup/EFL Cup di Vidio
Liga Inggris 13 Januari 2026, 20:00
-
Nonton Live Streaming Newcastle vs Man City: Kapan dan Main Jam Berapa?
Liga Inggris 13 Januari 2026, 19:01
-
Marcos Santos Puji Kerja Keras Arema FC Usai Menang atas Persik Kediri
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 14:55
-
Live Streaming Juventus vs Cremonese - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 12 Januari 2026, 19:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Como vs Milan: Brace Adrien Rabiot Bungkam Agresivitas Tim Tuan Rumah
Liga Italia 16 Januari 2026, 05:11
-
Cari Manajer Baru, Man United Didukung Untuk Angkut Eks Arsitek Chelsea Ini
Liga Inggris 16 Januari 2026, 03:59
-
Prediksi PSG vs LOSC 17 Januari 2026
Liga Eropa Lain 16 Januari 2026, 03:00
-
Ingin Tampil Lebih Baik, Man United Disarankan Angkut Gelandang Barcelona Ini
Liga Inggris 16 Januari 2026, 01:36
-
Harapan Tinggi, Realita Pahit: Kondisi Paul Pogba Bikin Monaco Mulai Frustrasi
Liga Eropa Lain 15 Januari 2026, 21:54
-
Bek Tengah Menipis, Liverpool Justu Pilih Jalan Panjang untuk Datangkan Marc Guehi
Liga Inggris 15 Januari 2026, 21:18
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 21:03
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Piala AFF 2026
Tim Nasional 15 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22





