Live Streaming Shopee Liga 1 2019 di Indosiar: Persela Lamongan vs Borneo FC
Gia Yuda Pradana | 29 Juli 2019 17:30
Bola.net - Persela Lamongan akan menjamu Borneo FC di Stadion Surajaya pada pekan ke-11 Shopee Liga 1 2019, Senin (29/7). Pertandingan di Lamongan ini akan disiarkan secara langsung di Indosiar dan live streaming di Vidio.
Di klasemen sementara Shopee Liga 1 2019 yang disiarkan Indosiar, Persela saat ini menempati peringkat 14 dengan perolehan sembilan poin dari sepuluh pertandingan (M2 S3 K5). Borneo FC berada di posisi ke-7 dengan 14 poin dari delapan laga (M4 S2 K2).
Persela membutuhkan kemenangan untuk mencoba keluar dari papan bawah. "Kami bertekad ingin memenangi pertandingan, sehingga tren positif ini terus kami jaga," kata pelatih Persela, Nil Maizar.
Sementara itu, Borneo FC bertekad mencuri poin demi membuka peluang menembus empat besar. "Latihan kami mulai ke taktik bagaimana bertahan dan bagaimana menyerang. Ini kami persiapkan untuk melawan Persela. Kami semua ingin mendapat poin dari lawatan ke Lamongan," tutur asisten pelatih Ahmad Amiruddin.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Persela Lamongan vs Borneo FC bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Persela Lamongan vs Borneo FC
- Hari: Senin, 29 Juli 2019
- Jam kick-off: 18.30 WIB
- Stadion: Surajaya, Lamongan
- Live: Indosiar
- Live Streaming: Vidio [Live streaming pada tautan berikut ini]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming AS Roma vs Viktoria Plzen - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025, 01:01
-
Live Streaming KRC Genk vs Real Betis - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025, 22:48
-
Live Streaming FCSB vs Bologna - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025, 22:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









