Madura United Pastikan Banding Hukuman Komdis PSSI
Afdholud Dzikry | 21 Oktober 2017 22:46
Bola.net - - Manajemen Madura United menegaskan sikap mereka terkait sanksi dari Komisi Disiplin PSSI. Laskar Sape Kerap -julukan Madura United- memastikan akan mengajukan banding atas sanksi tersebut.
Presiden klub memang sempat menyampaikan bahwa menerima keputusan, ujar Manajer Madura United, Haruna Soemitro.
Namun, karena sanksi bukan hanya laga usiran juga kejadian pada pertandingan pekan 29 bukanlah kerusuhan suporter dan tidak mengganggu pertandingan akhirnya diputuskan akan banding, sambungnya.
Haruna juga membeber alasan lain di balik keputusan manajemen Madura United untuk banding. Salah satunya, menurut Haruna, adalah keputusan Komdis menghukum person yang terlibat insiden.
Komdis juga memberikan hukuman tersendiri pada orang yang dianggap pelaku, tuturnya.
Sebelumnya, Madura United disanksi harus menggelar laga kandang mereka di luar Pulau Madura. Sanksi ini diberikan Komdis pada Madura United sebagai buntut dari kejadian dalam laga Madura United kontra Borneo FC pada pekan ke-29 lalu.
Dua laga yang akan digelar di luar Madura tersebut, adalah pertandingan melawan Barito Putera pada 5 November mendatang dan melawan Bhayangkara FC pada 8 November.
Selain hukuman itu, Madura United juga harus membayar sejumlah denda. Tak kurang dari Rp 125 juta yang harus dirogoh manajemen Laskar Sape Kerap dari kocek mereka untuk membayar denda sejumlah pelanggaran dalam laga kontra Borneo FC tersebut.
Presiden Madura United, Achsanul Qosasi sendiri sempat menegaskan manajemen Madura United menerima putusan Komdis PSSI ini. AQ, sapaan karibnya, menyebut ada sejumlah alasan di balik sikapnya ini.
Meski ada yang tak konsisten dalam penentuan besarnya sanksi, Madura United siap menjalankan hukuman tersebut, ucapnya.
Sejumlah insiden saat itu memang patut diganjar hukuman. Apa yang terjadi kemarin memang salah dan kami tidak akan mengulangi lagi. Nggak perlu mengambil upaya melawan keputusan dari pengadil internal ke komisi banding, ia memungkasi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
-
BRI Super League: Persebaya dan Peran Sentral Bernardo Tavares di Bursa Transfer
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:01
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




