Manajemen Arema Cronus Belum Pastikan Fagundez Gabung
Editor Bolanet | 24 Agustus 2015 09:07
Sejauh ini belum ada, ujar Media Officer Arema Cronus, Sudarmaji, pada .
Kita lihat saja ke depan nanti, sambungnya.
Sebelumnya, Fagundez dikabarkan bakal memperkuat Arema Cronus pada Piala Presiden mendatang. Menurut sumber Bola.net, pihak Arema telah meminta izin manajemen PSIS Semarang untuk memakai jasa Fagundez.
Kemarin sebelum meninggal, Coach Suharno sudah menelepon manajemen PSIS, ujar salah seorang sumber
Selain Fagundez, beliau juga izin untuk memakai Bakori Andreas di Piala Presiden, sambungnya.
Sementara, sejumlah nama lain meramaikan bursa kandidat pemain yang bakal memperkuat Arema Cronus pada Piala Presiden. Selain Fagundez, ada nama Esteban Vizcarra dan Bayu Gatra.
Arema dijadwalkan bakal kembali berlaga pada turnamen Piala Presiden pada awal September mendatang. Mereka bakal menghadapi Persela Lamongan di Stadion Kanjuruhan Malang, Selasa (01/09) mendatang. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











