Melawat ke Mitra Kukar, Persipura Minus Empat Pilar
Editor Bolanet | 11 Februari 2014 14:05
Menurut pelatih Jacksen F Tiago, keempat pemain yang kemungkinan absen itu adalah Eddie Foday Boakay, Boaz Solossa, Imanuel Wanggai dan Titus Bonai.
Pertandingan pertama dan kedua tanpa Bokay dan Boas. Dan saat ini, Imanuel Wanggai dan Titus Bonai kemungkinan tidak bisa main, ujar Jacksen seperti dilansir Antara.
Regulasi pemain asing memang membuat Foday jarang dimainkan Jacksen yang lebih memilih menurunkan trio Lim Jun Sik, Bio Paulin dan kiper Yoo Jae Hoon. Sementara Boaz dan Wanggai masih dalam pemulihan cedera.
Untuk Tibo, saat Persipura akan bertolak ke Samarinda dari Bandara Sentani, tiba-tiba saja ia menghilang dari tim. Dan hingga kini, Tibo belum nampak bersama tim Mutiara Hitam dalam tur Kalimantan. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasib Persipura Jayapura: Jenderal Bintang 4 yang Terancam Turun ke Liga 3!
Bola Indonesia 26 Februari 2025, 12:09
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








