Nonton Live Streaming PSBS Biak vs Persib Bandung di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Ari Prayoga | 17 Oktober 2025 16:30
Bola.net - PSBS Biak akan menghadapi Persib Bandung pada pekan ke-9 BRI Super League 2025/2026. Pertandingan PSBS vs Persib ini dijadwalkan kick-off Jumat, 17 Oktober 2025, jam 19.00 WIB, siaran langsung Indosiar dan live streaming di Vidio.
Setelah menelan kekalahan 1-2 dari Persita Tangerang, Persib Bandung bertekad bangkit saat bertemu PSBS. Kemenangan akan membuka peluang Maung Bandung menembus papan atas klasemen, meski posisi mereka tetap bergantung pada hasil pertandingan lain seperti Persita vs PSIM, Persebaya vs Persija, dan Persis vs Malut United.
Di sisi lain, PSBS berambisi mempertahankan rekor kandang sekaligus menjegal langkah sang juara bertahan. Skuad tuan rumah bertekad tampil tanpa kompromi.
Pelatih Persib, Bojan Hodak, mengingatkan anak asuhnya agar tidak lengah menghadapi motivasi besar tim lawan. Ia menegaskan pentingnya fokus dan disiplin agar Maung Bandung bisa membawa pulang tiga poin berharga dari tanah Papua.
Jadwal dan Link Live Streaming Persita Tangerang vs Persib Bandung
PSBS Biak vs Persib Bandung
Stadion Maguwoharjo, Sleman
Jumat, 17 Oktober 2025
19:00 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
Bolaneters dapat memilih berbagai paket berlangganan Vidio sesuai kebutuhan, mulai dari paket Platinum seharga Rp45.000 per bulan yang menyajikan BRI Super League, La Liga, dan Liga Champions, paket Platinum Extra seharga Rp65.000 per bulan dengan konten Serie A, La Liga, FA Cup, Formula 1, MotoGP, dan BWF, hingga paket Ultimate yang menawarkan konten paling lengkap termasuk BRI Super League, Serie A, La Liga, FA Cup, SPOTV, Formula 1, MotoGP, BWF, dan Premier League dengan tarif Rp99.000 per bulan khusus untuk perangkat HP dan tablet atau Rp175.000 per bulan untuk akses di semua perangkat.
Perkiraan Susunan Pemain
PSBS Biak (4-3-3): Kadu; Pablo Andrade, Sandro Embalo, Nurhidayat Haris, George Brown; Kevin Lopez, Eduardo Barbosa, Yano Putra; Luquinas, Ruyery Blanco, Raja Siregar.
Pelatih: Divaldo Alves.
Persib Bandung (4-3-3): Teja Paku Alam; Eliano Reijnders, Patricio Matricardi, Federico Barba, Kakang Rudianto; Marc Klok, Thom Haye, Adam Alis; Uilliam Barros, Andrew Jung, Beckham Putra.
Pelatih: Bojan Hodak.
Hasil dan Jadwal Lengkap Pekan 9 BRI Super League
Kamis, 16 Oktober 2025
19.00 WIB: Dewa United 0-2 Madura United - Indosiar, Vidio
Jumat, 17 Oktober 2025
15.30 WIB - Persita Tangerang vs PSIM Yogyakarta - Indosiar, Vidio
19.00 WIB - PSBS Biak vs Persib Bandung - Indosiar, Vidio
Sabtu, 18 Oktober 2025
15.30 WIB - Borneo FC vs Persik Kediri - Indosiar, Vidio
19.00 WIB - Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta - Indosiar, Vidio
Minggu, 19 Oktober 2025
15.30 WIB - PSM Makassar vs Arema FC - Indosiar, Vidio
19.00 WIB - Persijap Jepara vs Bali United - Indosiar, Vidio
Senin, 20 Oktober 2025
15.30 WIB - Semen Padang vs Bhayangkara FC - Indosiar, Vidiov
19.00 WIB - Persis Solo vs Malut United - Indosiar, Vidio
Klasemen BRI Super League 2025/2026
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





