Osas Saha Ajak Masyarakat Ingat Tuhan saat Pandemi Virus Corona
Serafin Unus Pasi | 3 April 2020 21:17
Bola.net - Pandemi virus corona tak jua berakhir. Kian hari, jumlah korbannya semakin bertambah.
Di Indonesia misalnya. Per 3 April 2020, sudah ada 1.986 yang terinfeksi, 181 di antaranya meninggal dunia, dan 134 dinyatakan sembuh.
Kondisi saat ini dinilai striker PSM Makassar, Osas Saha jadi pelajaran untuk umat manusia. Oleh sebab itu, ia mengajak masyarakat untuk lebih mengingat Tuhan.
"Jadi manusia sekarang jangan selalu ketergantungan teknologi, dan sombong. Semua harus kembali ke Tuhan, dan ingat keluarga. Tuhan ingin ingatkan kalau kita ini satu. Corona ini tidak kenal Islam, Kristen, Katolik, Budha, Hindu, kita ini satu. Itu yang Tuhan inginkan dari kita," ujar Osas.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Menjaga Kondisi
Adapun, pandemi virus corona juga telah membuat penyelenggaraan Shopee Liga 1 dan Liga 2 musim ini terhenti. Kondisi itu akhirnya membuat klub-klub peserta memutuskan untuk meliburkan aktivitas timnya.
Selama libur, para pemain diminta untuk tetap menjaga kondisi fisiknya. Mereka juga dilarang bepergian seperti imbauan dari pemerintah.
"Tidak ada yang bisa kita perbuat. Kita cuma bisa berdoa, dan bantu pemerintah. Jangan nekat keluar-keluar, di rumah saja," imbuh Osas.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
-
BRI Super League: Persebaya dan Peran Sentral Bernardo Tavares di Bursa Transfer
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:01
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







