Otavio Dutra Mengaku Diincar Tiga Tim ISL
Editor Bolanet | 17 November 2014 14:02
Bek asing asal Basil ini mengaku statusnya sudah free transfer. Pasalnya, kontrak Dutra bersama Gresik United sudah berakhir pada 30 Oktober lalu. Saya bebas dan sudah bisa memilih klub baru untuk musim depan, terang Dutra.
Mantan pemain Persebaya 1927 dan Persipura Jayapura ini menambahkan bahwa dirinya menerima banyak pinangan dari klub lain. Setidaknya ada tiga klub asal Indonesia yang sudah menghubungi bapak satu anak ini.
Namun ketika diminta untuk menyebut siapa tiga tim itu, Dutra menolak. Memang benar ada tiga klub. Tapi saya belum ambil keputusan karena banyak yang harus dipikirkan, tutup pemain yang berulang tahun setiap tanggal 22 November ini. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga 2 Dihentikan, Deltras FC Legawa, Gresik United Kecewa
Bola Indonesia 13 Januari 2023, 20:57
-
Persebaya Ditahan Persegres, Aji Santoso Sebut Ada Penurunan Kondisi Pemain
Bola Indonesia 28 Oktober 2022, 22:16
-
Highlights Liga 2: Gresik United Bungkam PSIM Yogyakarta dengan skor 2-0
Open Play 1 Oktober 2022, 18:07
-
Hasil Liga 2: Gresik United Akhiri 'Bulan Madu' PSIM dengan Erwan Hendarwanto
Bola Indonesia 1 Oktober 2022, 17:12
LATEST UPDATE
-
Rekap Hasil Serie A Tadi Malam: Juventus Menang di Debut Spalletti, Napoli Tertahan
Liga Italia 2 November 2025, 07:00
-
Rapor Pemain Real Madrid vs Valencia: Mbappe Bersinar, Carreras Beri Dampak Maksimal
Liga Spanyol 2 November 2025, 06:51
-
Mohamed Salah Cetak 250 Gol untuk Liverpool, Bawa Tim Bangkit
Liga Inggris 2 November 2025, 06:39
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 2 November 2025, 06:25
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 2 November 2025, 06:23
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 2 November 2025, 06:22
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 2 November 2025, 06:09
-
Man of the Match Real Madrid vs Valencia: Alvaro Carreras
Liga Spanyol 2 November 2025, 06:07
-
Man of the Match Cremonese vs Juventus: Filip Kostic
Liga Italia 2 November 2025, 05:56
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 2 November 2025, 05:53
-
Hasil Real Madrid vs Valencia: Superior dan Menang Telak
Liga Spanyol 2 November 2025, 05:27
-
Man of the Match Liverpool vs Aston Villa: Mohamed Salah
Liga Inggris 2 November 2025, 05:22
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36




