Panik, Istri Cristian Gonzales Ingin Ketuk Rumah Jokowi
Editor Bolanet | 28 April 2015 10:43
Eva yang ditemui di rumahnya di Perumahan Puncak Dieng Eksklusif, Blok II-1 Nomor 4, Kota Malang, mengaku ingin berbuat sesuatu untuk suami. Dia ingin sebenarnya mendatangi tempat tinggal Presiden untuk menyampaikan aspirasi.
Aku sebenarnya ingin ketuk rumah Presiden, Pak Jokowi meminta agar memberikan izin pada tim untuk bermain. Saya kan orang Medan ya, terkadang ingin berbuat sesuatu, kata Eva Nurida kepada kontributor , Darmadi Sasongko, Senin (27/4).
Eva memohon kepada para petinggi yang memiliki kebijakan tentang sepakbola agar tidak membuat karier suaminya terganggu. Hingga sekarang, katanya, karir suaminya dan pemain bola lain, bahkan dunia sepak bola semakin tidak menentu.
Sepak bola, kata Eva, sudah menjadi hidup Cristian, karena karier itu sudah diukir dari kecil sampai sekarang. Cristian punya banyak prestasi di Indonesia dan akhirnya menjadi warga negara Indonesia. Karena itu itu juga dia menjadi pemain sepak bola dan masuk tim nasional Indonesia.
Dia mencintai banget Indonesia. Artinya hidup mati Cristian untuk bola Indonesia, katanya.
Kini Menpora sedang melakukan pembicaraan dengan Arema dan tim-tim lain. Dirinya dan keluarga berharap suaminya segera kembali beraksi di lapangan hijau.
Saya berharap, jangan lama-lama, tolonglah minggu ini kalau bisa. Kita harus cepet main. Sebagai istri hanya bisa berdoa. Mohon siapapun bapak yang memutuskan kemarin, kami ini kena imbasnya, istri dan anak-anak. Dari mana gaji kita, darimana kita makan, katanya bertanya.
Cristian telah memberikan hidupnya hanya untuk Indonesia, sampai bisa menjadi warga negara Indonesia. Bentuk pengorbanan Gonzales seharusnya bisa menjadi pertimbangan.
Tapi seperti ini kenyataannya. Tolonglah bapak yang terhormat, tolong lancarkanlah karir Cristian dan seluruh pemain sepak bola di Tanah Air, harapnya.
Gonzales dan Eva Nurida bermain sepak bola di jalanan depan rumahnya bersama dua anaknya. Mereka menyampaikan protes atas larang bermain. Selain keluarga mereka, ikut juga Kurnia Meiga (Kiper) dan istrinya, Azhiera Adzka Fathir. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Agum Gumelar Heran PSSI Dibekukan Pemerintah
- 'Jokowi Jangan Ikut Campur Konflik PSSI dan Menpora'
- Menpora Minta GP Ansor dan Banser Ikut Mengawal Sepakbola Indonesia
- Ini Syarat Menpora Agar Persebaya dan Arema Bisa Berkompetisi
- Menpora Optimistis Pertemuan Bersama Klub Berbuah Positif
- Ikut Sepakbola Jalanan ala Aremania, Ini Kata Suharno
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04