Pasca Libur, Persebaya Tancap Gas Sambut Laga Kontra PSIS
Serafin Unus Pasi | 4 Desember 2018 20:35
Bola.net - - Persebaya Surabaya kembali menggelar latihan setelah libur selama dua hari usai laga kontra PSMS Medan, Sabtu (01/12) pekan lalu. Lapangan Jenggolo, Sidoarjo dipilih sebagai venue untuk memulai persiapan menatap laga selanjutnya.
Jika tidak ada perubahan, Persebaya akan menjamu PSIS Semarang pada laga pamungkas Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak, Sabtu (08/12) mendatang. Pertandingan akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.
Menurut Pelatih Persebaya, Djadjang Nurdjaman, pada latihan perdana, timnya langsung berlatih dengan intensitas tinggi. Sebab dua hari sebelum pertandingan, intensitas latihan sudah harus diturunkan.
"Intentitasnya agak tinggi karena kita hanya punya waktu dua hari untuk menaikkan intensitas, karena Kamis dan Jumat kita sudah harus turun," kata Djanur usai latihan.
Terkait libur yang lebih lama dari biasanya, Djanur mengatakan bahwa dirinya sengaja memberikan tambahan karena pemain kelelahan. Sebab para pemain tiba di Surabaya pada, Minggu (02/12) malam.
"Libur dua hari, satu hari di perjalanan, satu hari libur dengan tujuan karena perjalanan melelahkan, sampai di sini malam," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










