Launching Tim Arema Cronus 2014 Alami Perubahan Konsep
Editor Bolanet | 28 Januari 2014 19:17
Menurut Media Officer Arema Cronus, Sudarmaji, ada maksud di balik perubahan konsep dan lokasi acara tersebut. Tujuannya untuk menjalin kebersamaan antara pemain dan Aremania, tuturnya.
Sudarmaji menambahkan, manajemen Arema ingin merangkul Aremania agar terus mendukung tim kebanggaannya itu agar mampu meraih prestasi terbaik di kompetisi musim depan.
Itu tekad pemain dan Aremania, ujarnya.
Sebelumnya, God Bless -bersama Power Metal- dipastikan bakal menjadi bintang tamu dalam acara peluncuran kostum dan tim Arema Cronus 2014. Helatan ini bakal digelar di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Rabu (29/01) besok.
Selain dua band gaek tersebut, acara tersebut juga akan dimeriahkan belasan kesenian tradisional, Menurut Sudarmaji, seni tradisional yang akan tampil mulai dari Jaran Kepang, Reog, Musik Patrol, dan puluhan tari tradisional, Topeng Malangan dan Bantengan khas Malang.
Sebelum mengikuti perhelatan di Stadion Kanjuruhan tersebut, Aremania dan para penggawa Arema Cronus akan menggelar pawai Road to Champion. Pawai tersebut akan keliling jalanan di Kota Malang dan Kabupaten Malang.[initial]
Semua Tentang Kompetisi Indonesia Ada Disini!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Disanksi PSSI Akibat Ulah Oknum Suporter Mereka, Arema FC Introspeksi
Bola Indonesia 21 Juli 2023, 16:45
-
Soal Suporter Arema FC Away ke Kediri, Ini Tanggapan Ketum PSSI
Bola Indonesia 21 Juli 2023, 16:35
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









