Perempat Final Piala Menpora: Persib Vs Persebaya Main di Sleman, PSS Lawan Bali United di Bandung
Serafin Unus Pasi | 7 April 2021 21:31
Bola.net - Organizing Commitee (OC) Piala Menpora 2021 sudah menetapkan stadion untuk babak perempat final Grup C dan D. Venue tersebut ditentukan usai Grup C menuntaskan semua laga, Rabu (7/4).
Dua lokasi dipilih OC untuk dua partai babak delapan besar Grup C dan D. Kedua venue tersebut yaitu, Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, dan Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung.
Stadion Maguwoharjo akan menggelar duel antara Persib Bandung (juara Grup D) melawan Persebaya Surabaya (runner up Grup C). Pertandingan ini bakal berlangsung pada 11 April mendatang.
Sedangkan Stadion Si Jalak Harupat akan menjadi venue untuk partai PSS Sleman (kampiun Grup C) versus Bali United (peringkat kedua Grup D). Laga ini bakal digelar sehari usai Persib bersua Persebaya.
"Persib melawan Persebaya di Stadion Maguwoharjo. Sedangkan PSS Sleman kontra Bali United di Stadion Si Jalak Harupat," ujar Ketua OC Piala Menpora, Akhmad Hadian Lukita, saat dihubungi awak media.
Adapun untuk venue babak perempat final Grup A dan B, OC memilih Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang. Lokasi tersebut akan menggelar pertandingan antara PSIS Semarang (jawara Grup A) versus PSM Makassar (runner up Grup B), dan Persija Jakarta (kampiun Grup B) kontra Barito Putera (peringkat kedua Grup A).
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Jadwal Lengkap Babak Perempat Final Piala Menpora
9 April 2021: PSIS Vs PSM, Stadion Kanjuruhan
10 April 2021: Persija Vs Barito Putera, Stadion Kanjuruhan
11 April 2021: Persib Vs Persebaya, Stadion Maguwoharjo
12 April 2021: PSS Vs Bali United, Stadion Si Jalak Harupat
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Persik vs Bali United 30 Januari 2026
Bola Indonesia 29 Januari 2026, 16:14
-
Yah! Bojan Hodak Pastikan Layvin Kurzawa Belum Akan Debut dengan Persib Vs Persis
Bola Indonesia 29 Januari 2026, 11:54
LATEST UPDATE
-
Rating Pemain dari Aksi Comeback Dramatis Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2026, 03:15
-
Man of the Match Chelsea vs West Ham: Joao Pedro
Liga Inggris 1 Februari 2026, 03:06
-
Hasil Chelsea vs West Ham: Dari 0-2, The Blues Berbalik Menang Dramatis 3-2!
Liga Inggris 1 Februari 2026, 02:56
-
Man of the Match Leeds vs Arsenal: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:27
-
Tempat Menonton Elche vs Barcelona, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:01
-
Tempat Menonton Liverpool vs Newcastle, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:00
-
Link Live Streaming Elche vs Barcelona di La Liga
Liga Spanyol 1 Februari 2026, 00:02
-
Link Live Streaming Liverpool vs Newcastle di Premier League
Liga Inggris 1 Februari 2026, 00:01
-
Hasil Leeds vs Arsenal: Gabriel Jesus Nyekor, Meriam London Meledak di Elland Road
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:57
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30




