Persebaya 1927 Ingin Eksis Lagi
Editor Bolanet | 13 September 2015 20:59
Dalam laga uji coba lawan Persekap Pasuruan yang dilangsungkan di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Cristian Carrasco mencetak hattrick. Dua gol lainnya diceploskan Basuki dan Antonio Claudio. Saya mengucapkan terima kasih kepada yang menggagas pertandingan ini. Sehingga kita semua bisa reuni kembali, ucap Ahmad usai laga.
Menurut anggota TNI AL ini, timnya hanya punya waktu persiapan selama dua hari. Tak heran bila ia bersyukur karena banyak pemain yang bergabung dalam waktu yang mepet. Harapan kita semua, mudah-mudahan bisa bekerjasama kembali di semua elemen, harap Ahmad.
Kapten Mat Halil juga tak kalah gembira. Halil mengaku sudah rindu bermain di depan puluhan ribu Bonek. Saya mengucapkan terima kasih kepada Tim Transisi dan Bonek. Saya sangat bergembira karena bisa kumpul dan merasakan atmosfer pertandingan yang seperti dulu lagi, beber Halil.
Sementara itu pelatih Persekap, Ashari Cahyani mengatakan bahwa timnya baru diberi tahu sehari sebelum pertandingan. Jadi setelah main di Medan, anak-anak belum pernah berkumpul sama sekali. Yang jelas Persebaya memiliki materi pemain yang bagus, ucap Ashari.
Karena persiapan yang sangat mepet, Ashari menjelaskan bahwa enam pemain inti mereka tidak bisa hadir. Akhirnya mau nggak mau harus bertanding dengan hasil seperti ini. Anak-anak kelihatan kurang siap, jelas Ashari. Sedangkan kapten Bayu Handika menilai timnya grogi karena bermain di hadapan puluhan ribu Bonek.
Anak-anak grogi karena selama ini tidak pernah bermain di pertandingan dengan jumlah suporter sebanyak ini, tutup Bayu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Timnas Indonesia U-17 vs Uzbekistan: Dimas Adi Prasetyo
Tim Nasional 15 Agustus 2025, 22:22
-
Man of the Match Timnas Indonesia U-17 vs Tajikistan: Mathew Baker
Tim Nasional 12 Agustus 2025, 22:27
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






