Persebaya Batal Lawan Borneo FC
Editor Bolanet | 19 Juli 2014 01:25
Pembatalan uji coba ini disampaikan oleh manager-coach Persebaya, Rahmad Darmawan. Menurutnya, dengan batalnya uji coba lawan Danilo Fernando cs, maka Persebaya hanya akan bertemu dengan PS Mojokerto Putra (MP).
Nggak bisa mereka (Borneo FC). Jadi cuma tinggal tanggal 24 Juli lawan PSMP, tulis Rahmad dalam pesan pendeknya kepada Bola.net.
Sementara menurut keterangan asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali, Greg Nwokolo dkk sebenarnya diupayakan untuk beruji coba pada 21 Juli. Namun tawaran itu ditolak oleh kubu Pusamania.
Pesut Etam, julukan Pusamania, meminta agar pertandingan diundur sehari menjadi, Selasa (22/7) sore. Lokasinya masih sama, di Lapangan Brigif 1 Marinir Sidoarjo.
Borneo minta tanggal 22 Juli. Coach RD minta tanggal 21 Juli. Kalau 21 Juli, masa recovery Borneo mepet karena mereka tanding lawan Arema tangal 19 Juli, jelas Amran. Sejauh ini Persebaya baru menjalani dua uji coba lawan Persebaya U-21 dan Persebo Bondowoso. (faw/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





