Persela Inginkan Aldo Barreto
Editor Bolanet | 7 Januari 2014 15:17
Sebagai gantinya, Persela tengah membidik penyerang asal Paraguay, Aldo Barreto yang musim lalu membela tim . Namun karena cedera patah lengan, eks penggawa Persiba Balikpapan ini terpaksa mengakhiri musim lebih dini.
Kabarnya, Barreto sudah sembuh dari cedera dan bersiap untuk merumput. Pendekatan pun mulai dilakukan. Manajemen Persela mengaku sudah menjalin kontak dengan agen eks penyerang andalan PSM Makassar dan Bontang FC itu.
Sejauh ini kami masih melakukan penjajakan dengan Aldo. Doakan saja semoga prosesnya lancar, terang asisten pelatih Persela, Didik Ludiyanto.
Hanya saja, bila ingin menggunakan tenaga penyerang berusia 32 tahun ini, Persela harus merogoh kocek cukup dalam. Musim lalu, nilai kontrak Barreto di Persegres sebesar Rp 1.2 miliar. Untuk musim ini, diperkirakan harga Barreto masih di atas Rp 1 miliar.
Kami memang memiliki keinginan untuk mendatangkan Aldo. Tapi semuanya harus disesuaikan dengan keuangan tim, tutup Didik.
Sementara itu, Costas bukan satu-satunya pemain yang memilih hijrah dari Surajaya, markas Persela. Sebelumnya, beberapa pemain memilih hengkang, seperti Samsul Arif, Jimmy Suparno, Fandi Eko Utomo dan Gustavo Lopez. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League Pekan Ini Live di Indosiar dan Vidio, 16-20 Oktober 2025
Tim Nasional 16 Oktober 2025, 15:10 -
Rizky Ridho Apresiasi Media Cup 2025 Gagasan PSSI Pers
Bola Indonesia 15 Oktober 2025, 19:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04