Persema Tetap Persiapkan Diri Sebaik Mungkin
Asad Arifin | 8 Januari 2017 16:27
Bola.net - - Persema Malang tak mau berlama-lama kecewa usai gagal berlaga di Divisi Utama, seperti yang mereka harapkan sebelumnya. Bledhek Biru -julukan Persema- mengaku fokus untuk mempersiapkan diri sebaik mungkin berkompetisi di Liga Nusantara.
Kami saat ini bisa menerima keputusan Kongres PSSI pada Persema. Kami akan berupaya agar bisa membuat Persema lebih bagus lagi ketimbang saat ini, ujar Manajer Persema, Bambang Suryo, pada Bola.net.
Menurut BS, sapaan karib Bambang Suryo, meski timnya 'hanya' akan bermain di Liga Nusantara, ia tak mau hanya mempersiapkan diri ala kadarnya saja. Ia memastikan tetap akan bersiap sebaik mungkin jelang kompetisi ini.
Meski di Linus, kami tetap akan siapkan dan support tim dengan sebaik mungkin. Mungkin hanya ada sedikit perbedaan di tim pelatih, kita tak akan menggunakan Raja Isa. Kita akan fokus dengan pelatih asal Malang sendiri, tuturnya.
Sementara itu, pernyataan senada dilontarkan Dito Arief. Corporate Secretary Persema ini menegaskan mereka tak akan patah arang karena gagal bermain di Divisi Utama.
Kami memang memiliki mimpi dan harapan untuk kembali berkompetisi di kompetisi profesional, tapi mau tidak mau, harus kami mulai dari Liga Nusantara terlebih dahulu, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Minta Pemerintah Dirikan Kantor di SUGBK
Bola Indonesia 25 Januari 2020, 23:59 -
Ketum PSSI Ungkap Harapan pada Kongres Tahunan Besok
Bola Indonesia 24 Januari 2020, 20:23 -
Joko Driyono Dapat Dukungan Penuh untuk Jadi Ketua Umum PSSI
Bola Indonesia 20 Januari 2019, 19:54
LATEST UPDATE
-
Catatan Mentereng Leverkusen di Kandang, Rekor Buruk PSV di Tanah Jerman
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:37 -
Manchester City Tertarik Jules Kounde, tapi Tidak Pernah Ada Tawaran Resmi
Liga Spanyol 1 Oktober 2025, 15:35 -
Catatan Impresif Arsenal, Cerita Istimewa Olympiakos di London
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:23 -
Seberapa Besar Peluang Arsenal Kalahkan Olympiakos di Liga Champions?
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:21 -
Pusing Punya Tiga Striker Hebat? Begini Jawaban Cerdas Pelatih Juventus
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:09 -
Garnacho Cerita Masa Sulit Saat Dibuang di Manchester United
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:02 -
Superkomputer Prediksi Barcelona Lebih Diunggulkan atas PSG
Liga Champions 1 Oktober 2025, 14:48 -
Kekuatan Napoli di Kandang, 'Kutukan' Sporting Lisbon di Tanah Italia
Liga Champions 1 Oktober 2025, 14:42 -
Kepercayaan Diri Tinggi Barcelona, Konsistensi dan Ancaman Tandang PSG
Liga Champions 1 Oktober 2025, 14:28 -
Union SG Percaya Diri, Newcastle Butuh Reaksi Positif
Liga Champions 1 Oktober 2025, 14:15 -
Tradisi Eropa Qarabag, Pengalaman dan Konsistensi Copenhagen
Liga Champions 1 Oktober 2025, 13:41
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Super yang Pernah Bermain untuk Barcelona dan PSG
Editorial 1 Oktober 2025, 13:18 -
3 Alternatif William Saliba yang Layak Dipertimbangkan Real Madrid
Editorial 29 September 2025, 15:55 -
3 Alasan Kuat Manchester United Harus Lepas Ruben Amorim Sekarang Juga
Editorial 29 September 2025, 12:36