Persib Bakal Maksimalkan Peluang Sekecil Apapun
Editor Bolanet | 19 Februari 2013 18:25
Jajang mengaku persiapan taktik dan strategi melawan Mitra Kukar sudah ia terapkan kepada dan kawan-kawan saat melakukan latihan di Stadion Utama Kaltim, Selasa (19/2).
“Latihan hari ini kita sudah menjurus ke taktik persiapan untuk lawan Mitra Kukar nanti. Tadi kita coba mengasah tendangan bebas dan antisipasi dari tendangan bebas lawan,” ungkap Jajang.
Seperti diketahui, pada laga menghadapi Persisam Samarinda di Stadion Segiri beberapa waktu lalu, Persib sempat dikejutkan lewat gol yang diawali bola mati. Sebaliknya, Persib terbilang belum maksimal dalam memanfaatkan peluang melalui bola mati. Padahal para algojo tim Maung Bandung cukup mumpuni dalam mengeksekusi tendangan bebas.
“Kita coba menutupi kesalahan di pertandingan sebelumnya. Saya mengingatkan dan menginstruksikan supaya betul-betul siap,” jelas Jajang.
Dengan mengasah tendangan bebas, Jajang berharap dari peluang tersebut melahirkan gol yang menunjang motivasi anak asuhnya. “Kita coba memanfaatkan peluang sekecil apapun, termasuk melalui tendangan bebas,” tandasnya. Laga tandang Persib melawan Mitra Kukar sendiri akan digelar pada Kamis (21/2) mendatang. (hug/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Torino vs Napoli 18 Oktober 2025
Liga Italia 16 Oktober 2025, 23:14 -
AC Milan dan Juventus Berebut Tanda Tangan Robert Lewandowski
Liga Italia 16 Oktober 2025, 23:01 -
Barcelona Bidik Dusan Vlahovic untuk Gantikan Robert Lewandowski
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 22:48 -
Rasmus Hojlund Bangkit di Napoli, Antonio Conte Temukan Cara Maksimalkan Bakatnya
Liga Italia 16 Oktober 2025, 22:37 -
Badai Cedera Hantam Arsenal Jelang Laga Krusial Kontra Fulham, 2 Pemain Tumbang
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 22:18 -
Prediksi Barcelona vs Girona 18 Oktober 2025
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 22:17 -
Kylian Mbappe Pulih dari Cedera Pergelangan Kaki, Siap Tampil Lawan Getafe
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 22:03 -
Marseille Serius Incar Endrick yang Terpinggirkan di Real Madrid
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 21:58 -
Prediksi Manchester City vs Everton 18 Oktober 2025
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 21:24 -
Peter Schmeichel Heran MU Lepas Hojlund ke Napoli: Ia Cuma Butuh Servis yang Layak!
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 20:29 -
Prediksi Nottingham Forest vs Chelsea 18 Oktober 2025
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 20:26
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemenang Golden Boy yang Gagal Penuhi Ekspektasi
Editorial 16 Oktober 2025, 21:44 -
Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris Ini Harus Cari Klub Baru di Januari
Editorial 16 Oktober 2025, 21:07 -
3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi Nomor 3, tapi Tak Ada CR7
Editorial 16 Oktober 2025, 20:50 -
5 Top Skor Kualifikasi Piala Dunia: Ronaldo Pecahkan Rekor!
Editorial 15 Oktober 2025, 23:09 -
10 Transfer Terburuk Premier League Musim Panas Ini, Florian Wirtz Masuk!
Editorial 15 Oktober 2025, 22:41