Persib Bandung Pertahankan Indra Thohir
Editor Bolanet | 31 Juli 2012 18:07
Pak Indra tetap dipertahankan di posisi manajer teknis, ia akan merangkap sebagai asisten manajer, jelas Umuh.
Musim lalu, nama Indra Thohir kembali masuk jajaran manajemen Maung Bandung pada putaran kedua. Ia diplot menjadi juru selamat Persib Bandung yang tengah terpuruk, mendampingi Robby Darwis yang menggantikan Drago Mamic sebagai pelatih kepala.
Dia akan kembali mendampingi tim, kehadirannya sangat dibutuhkan pemain, tambah Umuh.
Setelah resmi mempertahankan Indra Thohir, manajemen Persib fokus mencari sosok yang tepat melatih Maung Bandung musim depan. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
LATEST UPDATE
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





