Persib Belum Pikirkan Rizky Pora
Asad Arifin | 20 Desember 2016 19:49Bola.net - - Persib Bandung akan merekrut sejumlah pemain baru untuk mengarungi kompetisi musim depan. Namun, tim berjuluk Maung Bandung itu belum tertarik memboyong Rizky Pora untuk saat ini.
Usai perhelatan Piala AFF 2016, sejumlah klub mulai melirik pemain-pemain tim nasional Indonesia. Salah satu yang banjir tawaran adalah Rizky Pora, menyusul penampilannya bersama timnas yang sangat bagus.
Seperti yang kerap dilakukan sebelumnya, Persib selalu mendatangkan pemain bintang. Tapi untuk kali ini, Persib tidak melakukannya karena sudah mendapatkan daftar pemain incaran.
Yang sudah dibidik pemain baru Dedi Kusnandar. Rizky Pora belum, ujar Media Officer Persib, Irfan Suryadiredja kepada Bola.net, Selasa .
Persib sendiri menyatakan ada 20-30 persen pemain yang tidak akan diperpanjang kontraknya. Hal itu dilakukan berdasarkan evaluasi setelah di turnamen Indonesia Soccer Championship (ISC) A hanya menembus lima besar.
Untuk nama-nama pemain yang dipertahankan dan didepak belum bisa disebutkan namanya, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





